HT POC Motorola TLK 100 Wave PTX Radio
Motorola TLK 100 adalah handy talky POC (Push to Talk Over Cellular) yang menggunakan jaringan seluler sehingga jangkauannya lebih luas. Dengan sekali tekan tombol, anda bisa langsung berbicara. Suaranya jernih, ada fitur pelacakan lokasi, dan cocok untuk penggunaan di lapangan.
Tidak perlu repot mengurus izin frekuensi, HT jarak jauh ini siap pakai langsung! Baterainya awet dan tanpa layar yang mengganggu.
Fitur-Fitur Motorola TLK 100
Mudah Digunakan
Berkomunikasi dengan instan dan kelola grup serta langganan secara langsung. Maksimalkan cakupan, konektivitas, dan produktivitas tanpa perlu menambah infrastruktur.
Push to Talk
HT Motorola ini mempermudah anda berkomunikasi dengan tim hanya dengan menekan satu tombol. Hubungkan berbagai lokasi kerja, fasilitas, dan pekerjaan tanpa perlu menyiapkan aksesoris pendukung. Terhubung dengan anggota tim terlepas mulai dari LMR (Land Mobile Radio) hingga smartphone.
GPS
Radio HT ini dilengkapi dengan GPS untuk memaksimalkan keselamatan, memantau status pekerjaan hingga menemukan rute tercepat.
Wi-Fi
Anda dapat tetap terhubung di dalam gedung atau area dengan sinyal terbatas untuk mengirim dan menerima panggilan melalui jaringan Wi-Fi yang sesuai.
Waterproof dan Sesuai Standar Militer
Tak perlu khawatir terhadap hujan, debu, suhu ekstrim atau bahkan jatuh sekalipun karena handy talky ini telah sesuai standar militer USA. Radio WAVE ini juga telah dilengkapi rating IP54 sehingga tahan debu dan percikan air.
Grup Layanan Mandiri
Kendalikan grup dan perbarui seluruh HT dari jarak jauh secara langsung tanpa perlu kabel program.
Komunikasi Lintas Platform
Tingkatkan kolaborasi, terlepas dari perangkat yang digunakan tim. WAVE mempermudah komunikasi antara HT dan smartphone melalui jaringan 3G/4G dan Wi-Fi.
Integrasi Radio
Terhubung dengan sistem MOTOTRBO™ Capacity Plus dan Capacity Max yang sudah dimiliki, serta perluas jangkauan sistem trunking anda untuk ROI maksimal.
Satu Tombol, Banyak Tim
HT original Motorola ini mempermudah anda untuk berkoordinasi dengan beberapa tim dengan aman hanya dengan satu tombol melalui fitur push to talk (PTT).
Sesuai dengan Aksesoris SL1600
Anda juga dapat menggunakan earpiece, headset, baterai, charger, dan aksesoris lain Motorola MOTOTRBO SL1600 dengan radio HT ini.
Kapasitas Baterai Besar
Dengan kapasitas baterai yang besar, anda dapat menggunakan hingga 18 jam untuk sekali pengisian penuh.
Tanpa Layar
Maksimalkan produktivitas dengan mengurangi gangguan, seperti: pesan dan aplikasi lain sehingga anda dapat fokus beraktivitas.
Jangkauan Luas
Tingkatkan produktivitas dengan jaringan push to talk yang mendukung penyiapan dan panggilan push to talk tercepat untuk jarak jauh.
Spesifikasi Motorola TLK 100
GENERAL | |
Network | 4G LTE |
Channel Capacity | 8 Channels (expandable to 96) |
Contact List | 300 contacts |
Dimensions (H x W x L) (mm) | Without Antenna: 5.17 x 2.31 x 0.87 in (131.3 x 58.6 x 22.15 mm) With Antenna: 6.65 x 2.31 x 0.87 in (168.9 x 58.6 x 22.15 mm) |
Weight with Battery | 5.86 oz (166g) |
Battery Capacity | 3.7V (Nominal) 2300 mAh with PMNN4468A |
Battery (Li-Ion 2300 mAh) Battery) Operating Hours 5:5:90 Duty Cycle* |
18 Hours |
Voice Codec | OPUS |
Bluetooth | V4.2, BLE |
GPS | GNSS / A-GNSS (GPS, GLONASS, Galileo, BeiDou) |
Wi-Fi | 802.11 a/b/g/n 2.4/5.0 GHz |
SIM CARD | Embedded MFF2 UICC |
IP Rating | IP54 IEC60529 |
Apps Supported | Powered by WAVE |
Encryption | AES-256 |
*Battery life may vary depending on use and conditions. | |
ENVIRONMENTAL | |
Operating Temperature* | -4ºF/+140ºF / 14ºF/+140ºF with battery |
Storage Temperature | -40°F / +185°F |
Thermal Shock | Per MIL-STD |
Humidity | Per MIL-STD |
ESD | IEC 61000-4-2 Level 4 |
Dust and Water Intrusion | IEC60529 – IP54 Cat 2 |
Packaging Test | Per MIL-STD |
*Radio only. Operating temperature specification for a Li-Ion battery is -4ºF/+140ºF. |
APPLICABLE U.S. MILITARY SPEC RATINGS
MIL 810G STANDARD* | METHOD | PROCEDURES |
---|---|---|
Low Pressure | 500.5 | I, II |
High Temperature | 501.5 | I, II |
Low Temperature | 502.5 | I, II |
Temperature Shock | 503.5 | I, II |
Solar Radiation | 505.5 | I-C |
Rain Blowing | 506.5 | I |
Dust Blowing | 510.5 | I |
Immersion | 512.5 | I |
Vibration | 514.6 | I |
Shock | 516.6 | I, IV |
*Also meets equivalent MIL-STD-810-C, -D, -E and -F.
Aksesoris Standar Motorola TLK 100
- Baterai – PMNN4468
- Desktop Charger – PMLN7110
- Adaptor Charger – PS000042A12
- Nylon Wrist Strap – PMLN6074
- Belt Clip – PMLN7128
- Antena – HKAN4002
Aksesoris Opsional Motorola TLK 100
- Multi charger – PMLN7102
- Carry Holster with Swivel Belt Clip – PMLN7932
- Microphone – PMMN4127 & PMMN4125B
- Kabel Program – CB000262A01
- Battery Cover – HKLN4678